Tito: Prabowo Minta Anggaran Daerah Buat MBG, Dialihkan Untuk Perbaiki Sekolah
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengungkapkan bahwa Presiden Prabowo Subianto telah menginstruksikan pemerintah daerah untuk memprioritaskan perbaikan sekolah dengan memanfaatkan anggaran yang semula dialokasikan untuk program Makan Bergizi Gratis…